Malam telah larut
sunyi menyelinap di hati
jangkrik bernyanyi merdu
angin malam membelai anganku
anganku yang melayang
pada perjalanan hidupku
penuh suka penuh duka
ku coba 'tuk memahami
peristiwa yang telah terjadi
'kan ku jadikan pelajaran hidup
Sabtu, 8 Desember 2001
PB B-10 Jogja
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.